Keep Recipes. Capture memories. Be inspired.

KeepRecipes is one spot for all your recipes and kitchen memories. Keep, cook, capture and share with your cookbook in the cloud.

Get Started - 100% free to try - join in 30 seconds



RESEP BAKSO JAMUR UDANG

Notes: 

RESEP BAKSO JAMUR UDANG. Bakso Jamur Udang dengan kuah bening dan terlihat segar ini sangat pas jika disajikan saat cuaca dingin. Membuat Bakso Jamur Udang ini memang sebenarnya sangat mudah. Yuk !!! belajar membuat Bakso Udang Jamur

print
Ingredients: 

Bahan:
150 gram ayam giling
100 gram udang kupas, giling
100 gram udang, cincang kasar
2 lembar jamur kuping, rendam, iris tipis halus
50 gram wortel, parut
1 putih telur
1/2 sendok makan bawang merah goreng, remahkan
2 sendok teh garam
1/2 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh gula pasir
75 gram air es
50 gram tepung sagu


CARA MEMBUAT BAKSO JAMUR UDANG:

  1. Bakso, campur ayam giling, udang giling, udang cincang kasar, jamur kuping, wortel, putih telur, bawang merah goreng, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Uleni rata.
  2. Masukkan air es sedikit-sedikit sambil diuleni sampai licin. Tambahkan tepung sagu. Aduk rata.
  3. Bentuk bulat. Masukkan dalam air mendidih. Masak sampai terapung dan matang.
  4. Kuah, rebus kaldu ayam, daun seledri, bawang merah goreng, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Masak sampai mendidih dan harum.
  5. Sajikan bakso bersama kuah dan pelengkapnya.

 

Comments

Anonymous's picture
To prevent automated spam submissions leave this field empty.
 
Share with Facebook